Rabu, 11 Juni 2014
SAMAR DALAM SENJA
di riak waktuku terbersit aksara panca dlm kelopak warna lembayung yg menguning...
sorot tajam sang surya membentang namun netra dlm pandangku..
mataku enggan menatap.
namun hati selalu terpikat..
olehmu sang jingga.
walau senja terbentang samar di ubun mentari.
tapi dapatkah terijini jika pelangiku terbit dalm arakan eloknya sinaran lembayungmu
kaulah inspirasiku
yg tertuang dlm selembaran kata puisiku,
biarlah senjaku samar-samar tiada warna keindahannya
tpi jgnlah kau pudari cahaya pelangi dihatiku,
Salam senja
Salam terkasih buat sahabat-sahabatku
Oleh : Putra Kamdal
Diposkan oleh : Teddy Silvanus
#TsL_P09
0 komentar:
Posting Komentar